Resep Mageli khas Martapura
Resep Mageli khas Martapura

Resep Mageli khas Martapura merupakan Khas Kalimantan Selatan. Resep Mageli khas Martapura, masakan yang menyerupai bakwan jagung atau udang pada umumnya. Tetapi Mageli berbahan dasar kacang putih, yang biasanya menjadi bahan tambahan pembuatan daging Khas Kalimantan Selatan.

BACA JUGA : Resep Nasi Kuning Khas Gorontalo

Bahan-bahannya Sebagai Berikut :

  • 200 gram kacang putih atau kacang nagara
  • Secukupnya air bersih
  • 2 butir telur
  • Secukupnya garam
  • Secukupnya merica bubuk
  • Secukupnya kaldu jamur

Bumbu Yang Dihaluskan Sebagai Berikut :

  • 4 siung bawang merah
  • 4 siung bawnag putih
  • 1/4 ruas kencur
  • 1/2 sendok teh adas ( disangrai

Bahan Sambal Cocolan

  • 2 buah cabai kering
  • 3-4 buah cabai rawit
  • 2 siung bawng putih
  • 155 mililiter air bersih
  • 1 sendok teh tepung kanji
  • Secukupnya garam
  • Secukupnya gula pasir
  • Secukupnmya penyedap rasa

Cara Membuatnya Sebagai Berikut :

  1. Pertama, rendam kacang putih kurang lebih 3 jam atau semalaman.
  2. Jika sudah semalaman, diremas-remas kacang putih hingga sebagian kulitnya terlepas, dan untuk sisanya dikelupas secara manual.
  3. Kemudian siapkan ulekan ( atau gunakan choper ), dan ulek kacang, bawang putih, ketumbar bubuk, dan ada hingga halus, dan untuk teksturnya bisa disesuaiakan dengan selera.
  4. Jika sudah halus, pindahklan kacang kedalam mangkuk, dan tambahkan tepung terigu, telur, garam, gula, dan kaldu jamur. Diaduk hingga rata.
  5. Kemudian panaskan minyak, dan ambil satu sendok makan adonan kacang. Lalu goreng hingga kecoklatan. Angkat dan sajikan.

Cara Membuat Sambalnya Sebagai Berikut :

  • Pertama rebus cabai kering, tiriskan. Kemudian haluskan,menggunakan blender bersama dengan bawang putih dan cabai rawit sampai halus. Lalu pindahkan ke wajan, tuang air dan masak hingga tercium wangi. Dan untuk airnya janagn sampai terlalu kering, jika sduah terlanjur kering maka tambahkan air lagi ( didihkan ). Tambahkan garam, gula dan penyedap rasa, terakhir tuang larutan tepung kemudian aduk-aduk hingga tercampur rata. Masak kembali hingga mengental dan mendidih. Angkat.