Resep Bumbu Hitam Nasi Bebek Khas Madura Yang Paling Mantap
Resep Bumbu Hitam Nasi Bebek Khas Madura Yang Paling Mantap

Resep Bumbu Hitam merupakan ciri khas bebek Madura yang menciptakan kenikmatan di setiap porsi nasi bebeknya. Kenikmatan ini berasal dari perpaduan bumbu khas Indonesia dan proses memasak yang membutuhkan kesabaran. Jika Anda pecinta bebek goreng dan ingin mencoba membuat bumbu hitam, resep nasi bebek bumbu hitam wajib Anda coba pada artikel ini.

Dengan taburan bumbu hitam pada bebek gorengnya, menghasilkan kelezatan yang tidak bisa Anda temukan pada olahan bebek lainnya. Kelezatan ini pasti disukai semua orang sehingga cocok dijadikan tambahan pada bebek goreng yang Anda buat di rumah.

Berikut ini resep membuat bumbu hitam lengkap dengan bahan dan proses pembuatannya.

Bahan-Bahan Membuat Bumbu Nasi Bebek Hitam, Berikut bahan-bahan pembuatan bumbu nasi bebek hitam yang harus disiapkan :

Bawang putih
Bawang merah
Cabai merah
Cabai rawit merah
Serai yang dihaluskan
Lengkuas
Jahe
Kunyit
Kemiri
Merica bubuk
Ketumbar bubuk

Cara Memasak Nasi Bebek Bumbu Hitam

Setelah menyiapkan bahan-bahan yang diperlukan, berikut resep bumbu nasi bebek hitam :

1. Blender semua bahan di atas hingga halus, kecuali serai.
2. Jika sudah empuk, tumis bumbu halus dengan sedikit minyak.
3. Tambahkan serai yang sudah dihaluskan, lalu tumis hingga matang dan harum.
4. Tambahkan air, garam, penyedap rasa, gula pasir dan larutan asam jawa. Aduk hingga matang merata.
5. Aduk terus hingga warna bumbu menjadi hitam. Jangan lupa campurkan bumbu, garam dan penyedap rasa. koreksi rasa.

Membuat bumbu hitam belum lengkap rasanya jika tidak membuat nasi bebek Madura yang lengkap.

Berikut ini resep nasi bebek khas Madura yang bisa Anda coba di rumah :

1. Siapkan bahan-bahan yang dibutuhkan antara lain :

Irisan bebek
daun salam
daun jeruk
batang serai dihaluskan
bawang putih
bawang merah
kunyit
jahe
Garam secukupnya

2. Haluskan bumbu diatas kecuali batang serai, daun salam dan daun jeruk

3. Lumuri bebek dengan bumbu halus. Lalu masukkan daun salam, daun jeruk, dan serai ke dalamnya.

3. Celupkan bebek ke dalam air yang sudah direndam, biarkan daging bebek empuk dan bumbu meresap.

4. Angkat dan goreng dalam minyak panas.

Sayangnya resep bebek goreng di atas tidak membuat dagingnya empuk. Oleh karena itu, Anda perlu melakukan cara-cara membuat daging bebek empuk berikut ini:

1. Pilihlah daging bebek yang segar yaitu tidak terlallu mudan dan tidak terlampau tua.

2. Potong daging bebeknya, salah satu cara aagr daging bebek empuk dan matang sempurna.

3. Memakai daun pepaya, dengan cara remaslah daun pepaya hingga keluar getahnya. Oleskan getah daun pepaya ke dalam daging bebek dan diamkan selama 30 menit. Setelah itu pastikan daging bebek dicuci hingga bersih.

4. Diamkan semalaman, masukkan daging bebek kedalam kulkas atau panci yang tertutup semalaman ya. Jangan terlalu sering di buka ya agar tidak meninggalkan bakteri penyebab proses pembusukan.

BACA JUGA : Resep Bebek Lodho Tulungagung, Jawa Timur