Resep Bawal Kuah Kuning Khas Papua hidangan yang sangat enak dan leazat, apalagi di santap pas lagi hangat-hangatnya. Resep Bawal Kuah Kuning, ini termasuk makanan yang terbuat dari ikan tongkol atau tuna, dan bisa juga di ganti dnegan ikana dengan selera masing-masing ya bunda.
Bahan-bahannya Sebagai Berikut :
- 3 ekor iakan bawal ( di potong menjadi 2 bagian )
- 2 1/2 jeruk nipis
- 4 lembar daun salam
- 1 1/2 ruas lengkuas
- 11 buah cabai rawit ( dibiarkan utuh saja )
- 2 batang serai ( di geprek )
- 3 buah tomat ( di potong-potong sesuai selera )
- 1 batang kemangi ( di siangi daunnya )
- 2 batang daun bawang ( diiris )
- 1 batang seledri ( diiris )
- 550 mililiter air bersih
- 1 sendok teh garam
- 1 sendok teh gula pasir
- 1 sendok teh penyedap rasa
BACA JUGA : Resep Tahu Telur Khas Malang
Bumbu Yang dihaluskan Sebagai Berikut :
- 10 siung bawnag merah
- 6 siung bawang putih
- 1 ruas kunyit
- 1 ruas jahe
- 2 butir kemiri ( sangrai )
- 4 buah cabai merah keriting
Cara Membuatnya Sebagai Berikut :
- Pertama bersihkan ikannya dahulu, lalu potong-potong menjadi 2 bagian. Kemudian kucuri dengan air jeruk nipis dan berikan garam, diaduk dengan rata dan diamkan selama 15 menit. Dan cuci kembali hingga bersih.
- Kemudian iris daun bawang, seledri, siangi daun kemangi, dan potong-potong tomat.
- Lalu uleg atau blender yang dihaluskan, dan geperk lengkuas dan sereh.
- Panaskan dahulu minyak, lalu tumis bumbu yang tealh di haluskan hingga wangi, kemudian masukkan daun salam, lengkuas dan sereh, diaduk kembali hingga rata.
- Masukkan ikan dan daun bawang, aduk rata kembali lalu tambahkan air. Dan amsaka sir hingga mendidih ya.
- Jika sudah mendidih, cek rasanaya jika perlu tambahkan gula, garam, dan penyedap rasa secukupnya. Kemudian masak hingga ikan matang sempurna.
- Dan terakhir, berikan perasan jeruk nipis, tomat yg sudah di potonbg-potong dan cabai rawit. Diamsak sebentar hingga bumbu meresap.
- Jika sudah bumbunya meresap matikan kompornya dan sajikaan selagi hangat ya.